Soal Etika, Naslia Diserahkan ke BK

Baubau, KabarakatiNews – Ketua DPRD Kota Baubau, Ardin Jufri, menegaskan bahwa pihaknya telah menyerahkan sepenuhnya penanganan dugaan pelanggaran etika oleh anggota dewan Naslia Alu kepada Badan Kehormatan (BK). “Saya sudah sampaikan ke Ketua BK untuk memproses lebih lanjut, karena ini menyangkut persoalan etika. Itu domainnya BK,” ujar Ardin yang dihubungi melalui sambungan telepon selulernya. Menurut … Baca Selengkapnya

Kehadiran ARM Bernilai Plus Bagi Pemkab Kolut

Lasusua, KabarakatiNews – Asosiasi Rental Mobil  (ARM) Sultra berdiskusi seputar bisnis rental mobil bersama pihak Pemkab Kolaka Utara. Kegiatan digelar di salah satu CoffeeShop di Lasusua, Kamis 22 Mei 2025. Wakil Bupati Kolaka Utara, H Jumarding SE, sangat mengapresiasi kehadiran ARM Sultra di Kolaka Utara. Hal ini menurut dia, bisa menjadi nilai plus bagi Kabupaten … Baca Selengkapnya

Kilas Info: Warga Tomia Timur Meninggal di Atas Kapal

Baubau, KabarakatiNews – Informasi dari mualim 1 Dobonsolo ada penumpang meninggal pukul 06.00 Wita di atas kapal, Kamis 22 Mey 2025. Saat meninggal, kapal sedang perjalanan menuju  Makassar. “Barangkali di antara teman2 group bisa hubungi keluarganya di bau bau terima kasih,” demikian bunyi pesan yang disebarkan di medsos. Berdasarkan KTP almarhum bernama Anwar, Kahiyanga, Tomia … Baca Selengkapnya

Naslia Alu Dilaporkan Pencemaran Jurnalis

Baubau, KabarakatiNews – Sejumlah jurnalis di Kota Baubau melaporkan akun Facebook yang diduga milik anggota DPRD Kota Baubau, Naslia Alu, ke pihak kepolisian. Laporan ini dilayangkan karena unggahan yang dinilai mencemarkan nama baik dan menyudutkan profesi wartawan. Dalam unggahan tersebut, Naslia diduga menuding wartawan yang menulis pemberitaan terkait dirinya telah melakukan pemerasan. Tudingan itu muncul … Baca Selengkapnya

Kebakaran Hanguskan Dua Rumah di Batulo

BAUBAU, TRIBUNBUTON.COM – Kebakaran hebat terjadi di Jl. Sultan Hasanuddin, Kelurahan Batulo, Kecamatan Wolio, Kota Baubau pada Sabtu, 17 Mei 2025, yang menghanguskan dua rumah, dan dua rumah lain yang berdekatan hanya terjilat oleh api. Dilokasi kejadian, Kepala Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Baubau Muhammad Mas’ad mengatakan, pihaknya menerima laporan dari warga pukul 12.49 WITA, … Baca Selengkapnya

Grebek Mafia Rental, Babak Belur Ternyata Curi Ayam Berharga Rp 3.000.000

PEMAKAI Rental Motor di Rental Arkan Pala 3 hendak menambah durasi. Tepat pada hari Jumat 16 Mei 2025, pihak rental mendapat konfirmasi jika sepeda motor hendak dilanjut lagi. Yuhandri Hardiman, Baubau TETAPI problemnya, unit sedang tidak ada pada pemakai atau dipindah tangankan. Pihak rental tidak menyetujui jika sepeda motor dipindah tangankan ke pihak lain. Pihak … Baca Selengkapnya

Mahasiswi Psikologi UNM Gelar Edukasi Personal Safety Skill di SMPN 1 dan SMPN 9 Baubau

Baubau, KabarakatiNews Mahasiswi Fakultas Psikologi (UNM) Universitas Negeri Makassar, menggelar edukasi dengan tajuk “Personal Safety Skill”. Kegiatan berlangsung dua hari di SMPN 1 Baubau dan SMPN 9 Baubau, Jumat 02 Mei dan Sabtu 03 Mei 2025. Mahasiswi Psikologi UNM, Salsabila Mursah, menjelaskan pihaknya sedang menjalankan BKP Proyek Kemanusiaan di UPTD PPA Kota Baubau untuk melakukan … Baca Selengkapnya

Halal Bihalal, Kerukunan Wakatobi Kota Baubau Rajut Ukhuwa

Baubau, KabarakatiNews – Kerukunan Keluarga Wakatobi (KKW) Kota Baubau, menggelar halal bi halal dengan tema “Merajut Ukhuwah Masyarakat Wakatobi Demi Mewujudkan Asta Cita Menuju Provinsi Kepulauan Buton (Kepton). Kegiatan ini berlangsung di alun-alun Kotamara, Minggu 04 Mey 2025. Ketua KKW, H Ibrahim Marsela, dalam sambutannya mengatakan, ini merupakan kesempatan penting bagi seluruh masyarakat Wakatobi untuk … Baca Selengkapnya

TIGA KEPALA DAERAH KOMPAK BAHAS PEMBENTUKAN KEPTON DI HALAL BIHALAL KERUKUNAN KELUARGA WAKATOBI BAUBAU

Baubau, KabarakatiNews – Halal bihalal yang digelar di Baruga Kotamara Baubau, dihadiri tiga Kepala Daerah. Di antaranya Walikota dan Wakil Walikota Baubau H Yusran Fahim – Hamsinah Bolu, Bupati Wakatobi H Haliana, dan Bupati Buton Selatan H Adios. Kegiatan bertajuk “Merajut Ukhuwah Masyarakat Wakatobi Kota Baubau, Demi Mewujudkan Asta Cita Menuju Provinsi Kepulauan Buton (Kepton) … Baca Selengkapnya

Family Gathering, Nadel Cosmetic Beri Reward TV 43 Inch ke Empat Karyawan

Baubau, KabarakatiNews- Untuk membangun jiwa solidaritas yang tinggi antar sesama karyawan, CV. Nadel Cosmetic (NC) menggelar Family Gathering di Pantai Lakeba, Kamis 1 Mei 2025, yang juga bertepatan dengan hari jadi ke-6 Nadel Cosmetic. Tak tanggung-tanggung, perusahaan yang berdiri sejak 2019 tersebut, memberi apresiasi loyalitas kepada empat karyawan yang sudah bekerja selama lima tahun penuh, … Baca Selengkapnya

Daerah

Bombana

Konawe

Konawe Utara

Pers